Dua orang karyawan PT Gema Kreasi Perdana (GKP), Fadlan (22) dan Muhammad Gegas (25) berhasil meraih medali dalam ajang pekan olahraga provinsi (Porprov) XIV Sulawesi Tenggara, untuk cabang olahraga gulat, mewakili Kabupaten Konawe Kepulauan. Dalam ajang Pekan olahraga tingkat provinsi yang diselenggarakan di Baubau, Fadlan meraih medali perak di kelas 65 kilogram gaya bebas. Sementara Gegas, dapat medali perunggu untuk kelas 86 kilogram gaya bebas. Gegas menceritakan, persiapan mereka untuk mengikuti pertandingan gulat di Porprov Sultra 2022, terbilang sangat singkat waktunya. Mereka hanya memiliki waktu sekira satu pekan, sebelum mengikuti…
Read MoreCategory: Olahraga
Olahraga
Persiapan Porprov 2022, Perkemi Resmi Terbentuk di Kota Baubau
Persaudaraan Kempo Indonesia (Perkemi) secara resmi terbentuk di Kota Baubau dan siap mengambil bagian pada agenda pekan olahraga tingkat Provinsi (Porprov) Tahun 2022, yang akan dilaksanakan di Kota Baubau dan Kabupaten Buton selaku tuan rumah. Ketua Perkemi Kota Baubau, Andi Hamzah Machmud mengatakan pihaknya akan melakukan pelatihan-pelatihan kepada peserta dari tingkat SD sampai SMA bahkan perguruan tinggi. “Mereka akan kita bina untuk menjadi kensi-kensi petarung tangguh yang bisa mengharumkan nama daerah Kota Baubau,” kata Hamzah seusai dilantik dan dikukuhkan di salah satu resto di Kota Baubau pada Rabu, 9 Desember…
Read More